Jumat, 26 September 2014

Peringatan: Longsor Global Meningkat [Status Lempeng Tektonik Per Maret 2014]

Terjemahan bebas The ZetaTalk Newsletter Issue 393, Sunday April 13, 2014 

Peristiwa-peristiwa longsor meningkat, sebagaimana yang terbukti dari laporan-laporan di blog Pole Shift ning. Contoh-contoh terkini adalah longsor mengerikan di Washington State, dimana sebuah sisi bukit meluncur ke atas kota di bawahnya, memerangkap para penduduknya dalam luberan lumpur yang tebal. Sisi bukit itu dahulu dianggap tidak stabil, namun para penduduknya mengklaim bahwa tak ada satu orangpun yang menekankan fakta tersebut kepada mereka. Apakah peristiwa itu sesungguhnya bencana yang tadinya sedang menanti untuk terjadi ataukah peristiwa-peristiwa longsor yang memang meningkat?
176 Reports of People Missing in Mile-Wide Mudslide, March 24, 2014: Officials said they have received 176 reports of people missing as rescuers continue to search the debris from a milewide mudslide in Snohomish County. http://seattletimes.com/html/localnews/2023215066_mudslidemondayxml.html 
Fears Rise that More Than 8 Died in Mudslide, March 8, 2014: The 1-square-mile slide swept through part of a former fishing village about 55 miles northeast of Seattle. Of the 49 structures in the neighborhood hit by the slide, authorities believe at least 25 were occupied full-time. Authorities had to pull back some crews because of concern about the hillside moving.  Frequent, heavy rainfall and geography make the area prone to landslides. Less than a decade ago, another slide hit in the same general area. Geologists and other experts said the Stillaguamish River likely caused some erosion in the area that was carved by glaciers. http://news.yahoo.com/fears-rise-more-8-died-mudslide-172534848.html 
San Leo, the Landslide Terrorizes: Evicted Homes, Schools and Barracks, February 28, 2014: Rock collapse in San Leo, Rimini, Italy. After a site visit and the meeting of the CoC, it was decided the evacuation of 10 apartments near the cliff. "Situations are unstable on the wall." http://www.ilrestodelcarlino.it/rimini/provincia/2014/02/28/1032648-san-leo 
Landslides: Many landslides are initiated by triggering factors that increase stress and weaken slope materials. These triggers include: Heavy rains, rapid snowmelt, or irrigation that load slopes with water. Natural erosion or human activities that increase slope angles or undercut the toes of slopes. Shaking by earthquakes. Removal of vegetation by wildfire, logging, agriculture, or overgrazing. Loading of slopes with piles of rock, ore, or mining waste. http://www.idahogeology.org/DrawOnePage.asp?PageID=83



Longsor terus terjadi di banyak tempat di seluruh dunia. Bandingkan longsor di atas, di Seattle, dengan yang di Itali. Mengerikan, dan terus terjadi. Kastil (di tempat kejadian itu) dahulu dibangun di puncak bukit. Menurut para alien Zeta, longsor memang terus meningkat, dan tingkat kejadiannya akan lebih cepat seiring dengan mendekatnya Pergeseran Kutub.   

Komentar ZetaTalk 29 Maret 2014
Penyebab-penyebab longsor bukanlah misteri bagi umat manusia. Ada lapisan-lapisan bebatuan dan tanah yang sedemikian rupa sehingga, ketika air hujan mengalir di sepanjang lapisan lumpur atau bebatuan, menciptakan permukaan yang licin bagi beban lapisan-lapisan di atasnya. Ini nalar saja. Sebuah batu besar yang merupakan tumpukan puing dari pembentukan gunung sebelumnya atau bebatuan yang patah atau retak akan mudah sekali tergelincir.
Telah kami nyatakan bahwa gempa-gempa yang akan dialami manusia di antara event-event lewatnya Planet X di jarak terdekat dengan bumi secara periodik dapat dianggap sebagai gempa-gempa susulan dari  lewatnya di jarak terdekat yang terakhir.
Ini juga berlaku untuk longsor-longsor. Pembentukan gunung membuat lansekap berkerut-kerut, jadi tanahnya tidak datar melainkan memiliki jurang-jurang yang curam dan sisi-sisi yang berbukit-bukit. Jajaran pegununan yang lebih tua dikenali memiliki "wajah" yang membulat dan mulus, oleh karena seringnya longsor yang mendistribusikan gundukan-gundukan bebatuan.
Seiring dengan mendekatnya kita ke lewatnya Planet X di jarak terdekatnya lagi--Pergeseran Kutub lagi--tingkat kejadian longsor telah meningkat. Mengapa harus demikian? Lempeng-lempeng yang berada dalam tekanan akan memberi tekanan pada wilayah-wilayah berbukit dan jurang-jurang dalam, karena daerah-daerah itu lebih siap goyah ketimbang tanah yang benar-benar datar, dengan demikian bertindak sebagai rantai lemah.
Sebagai tambahan, akibat keterhuyungan bumi, cuaca menjadi lebih ekstrim, dengan peningkatan kekeringan dan banjir bah yang ekstrim. Tanah-tanah kering yang tiba-tiba kebanjiran oleh air hujan yang perlu mencari tingkat meratanya sebagai  limpasan, akan menciptakan air internal yang mengalir di antara lapisan bebatuan dan tanah yang membentuk bukit-bukit yang berkerut-kerut. [Baca juga: Keterhuyungan Bumi (kemiringan bumi sudah abnormal)]
Adakah sistem peringatan dini yang dapat dipergunakan umat manusia? Guncangan-guncangan pertanda tanah akan segera longsor yang dapat dideteksi, ya. Tapi itu bukan gempa-gempa, serta memiliki frekuensinya sendiri.
Umat manusia memiliki tanah datar dan puncak-puncak gunung berbatu yang terjal yang di antaranya ada bukit-bukit bergelombang yang rentan terhadap longsor, seperti misalnya yang didetilkan dalam situs geologi di Idaho berikut.