Senin, 27 Juli 2015

Tabrakan Antar Lempeng Tektonik Mei 2015: Erupsi Gunung Calbuco, Gempa Nepal, Daratan Baru dii Jepang

Erupsi Gunung Calbuco dan Gempa Nepal pada Mei 2015 serta kemunculan daratan baru di Jepang pada April 2015 adalah tiga contoh dampak dari tabrakan antarlempeng tektonik (kerak bumi).

Berikut laporan ZetaTalk tentang lempeng-lempeng tektonik yang saling bertabrakan dalam proses Pergeseran Kutub sekarang ini.

Terjemahan bebas Earth Plates Collide, The ZetaTalk Newsletter Issue 450, Sunday May 17, 2015
Drama Terskenario yang telah didetilkan oleh para alien Zeta pada 2002 menggambarkan bagaimana lempeng-lempeng bumi akan bergerak, dan bertubrukan, selama jam Pergeseran Kutub, berdasarkan bentuknya, sejarah sebelumnya, dan tekanan yang akan ditanggung.
Apabila sebuah lempeng sedang menyubduksi atau menunggangi lempeng lain, maka itu akan berlanjut. Apabila sebuah celah retakan (rift) sedang robek membuka, maka ini kemungkinan sekali akan melebar. Untuk Lempeng Indo-Australia (Hindia Australia--pen.), Drama Terskenario ini tidak akan berujung baik. India akan terdorong ke bawah gelombang laut, sebagaimana nantinya 2/3 wilayah barat Australia. Semua ini memerlukan gerakan terpalu-palunya India ke bawah Peg. Himalaya, sebuah proses yang muncul dengan sendirinya pada 25 April 2015.
ZetaTalk Explanation 10/3/2009: Lempeng ini adalah rem-nya karena sulit untuk mendorong sebuah lempeng ke bawah Peg. Himalaya. Adalah berat batuannya yang harus diangkat, atau keseluruhan bobot lempeng itu yang harus didorong turun dan ke bawahnya, yang merupakan faktor-faktor yang akan memberi tanda. Bagian ini dari dunia ini akan selalu memimpin dengan gempa-gempa bumi masif, diikuti oleh penyesuaian-penyesuaian di tempat-tempat lain di dunia.

ZetaTalk Prediction 4/15/2002: Efek segera dari lempeng masif yang menampung Eropa, Rusia dan Timur Jauh untuk bergerak terasa paling kuat di India, karena peg. Himalaya terdorong ke atas India di di titik ini, yang secara efektif merendam negara ini dalam sekejap mata.


[Gempa Nepal]
Gempa Nepal, meski dianggap hanya berkekuatan 7,9, memiliki implikasi-implikasi tabrakan lempeng (plate collision).
Ini dapat dilihat dari reaksi buoy-buoy yang tergetar-getar di NOAA charts, tidak hanya wilayah di dekatnya, Samudera Hindia, tapi juga di atas Lempeng Filipina dan menjalar ke Pasifik.

Para alien Zeta telah menyatakan bahwa lempeng-lempeng saling mengunci, tak ada lagi ruang untuk beringsut, dan pergerakan yang sedikit saja pada Lempeng Indo-Australia telah membenturkan beberapa lempeng secara domino.
7.9-magnitude quake strikes Nepal, April 25, 2015 http://rt.com/news/252965-earthquake-nepal-india-damage/ The most severe damage was seen in Nepal’s capital, Kathmandu, where buildings collapsed. The USGS raised the initial 7.5-magnitude of the quake to 7.9. Some tremors were reportedly felt in some cities in eastern and northern India, including the capital, New Delhi. The quake caused an avalanche on Mount Everest, mountaineer Alex Gavan tweeted from Mount Pumori, about 8km (5 miles) west of Mount Everest.

Earthquake in North India, Nepal, April 25, 2015 http://timesofindia.indiatimes.com/india/earthquake-in-north-india-nepal/ Massive tremors were felt in Delhi, Lucknow, Kolkata and other parts of northern India. The epicentre of the earthquake is reported to be in Nepal.
ZetaTalk Prediction 4/15/1999: Akan Anda dapati bahwa, lempeng-lempeng yang dalam ini terkunci sehingga sebuah gempa di satu tempat menjalar ke tempat lain, dan akan Anda temukan apa yang Nancy sebut sebagai gempa-gempa domino. Bukannya berjeda berbulan-bulan sebelum ada sebuah pantulan yang terasa di bagian lain dari dunia ini, pantulan itu akan terjadi hampir secara instan. Hal ini akan diredam oleh media massa dengan tidak akan memberitakannya.

[Gempa Nepal 2015 Membuat Seismograf Berdering Seperti Bell]
Gempa Nepal telah membuat seismograph-seimogra Bumi "berdering seperti bell”, sebagaimana digambarkan oleh USGS. Meskipun ada fakta bahwa USGS sudah nyata-nyata mengurangi kepekaan seismograf-seismograf mereka beberapa kali selama dekade terakhir ini, grafik-grafiknya menghitam (tanda getaran-getaran gempa yang kuat--pen.).


[Berapa Sejatinya Kekuatan Gempa Bumi di Nepal Itu?]

Seberapa kuatnya gempa Nepal itu? Ini dicatat sebagai kurang lebih 7,9. Tapi per para alien Zeta, USGS mengurangi kekuatan gempa hingga hampir 2 magnitude.
Satu ukurannya adalah jarak: seberapa jauh gempa dapat dirasakan? Pada 1811, dari sebuah gempa berkekuatan 8 di wilayah New Madrid, menjadi berkekuatan 4 di Boson, sekitar 1137 mil jauhnya.
Perhatikan di FEMA chart bahwa untuk setiap peningkatan magnitude, jaraknya satu langkah genap, sebuah angka mil yang genap untuk setiap peningkatan magnitude. Jarak yang setara dalam scope yang meningkat ini juga tercerminkan dalam SLU chart, dimana di sana menunjukkan bahwa untuk sebuah gempa dengan Magnitude 3 jaraknya dua kali lipatnya sebuah gempa Magnitude 2.
Gempa Nepal itu menyebabkan goncangan di New Delhi, sekitar 498 mil jauhnya, yang akan cocok untuk sebuah gempa Magniute 6 apabila gempa di pusat gempanya 7,9.

Earthquake Size http://eqseis.geosc.psu.edu/~cammon/HTML/Classes/IntroQuakes/Notes/earthquake To complete the construction of the magnitude scale, Richter had to establish a reference value and identify the rate at which the peak amplitudes decrease with distance from an earthquake.  Another measure of earthquake size is the area of the fault that slipped during the earthquake. During large earthquakes the part of the fault that ruptures may be hundreds of kilometers long and 10s of kilometers deep. Smaller earthquake rupture smaller portions of the fault. Thus the area of the rupture is an indicator of the earthquake size.

Characteristics of Earthquakes https://training.fema.gov/emiweb/downloads/earthquakeem/ Intensity contours for the 1811 New Madrid, MO earthquake. The highest value of intensity is reported for a given earthquake. Thus, this large earthquake is reported as MMI = XI. Credit: USGS.
Akan tetapi ketika sebuah gempa bumi menyetel Bumi hingga "mengeluarkan deringan seperti bell" dan menyebabkan tergetar-getarnya buoy-buoy di bagian teratas (pada peta--pen.) lempeng-lempeng yang ribuan mil jauhnya, maka ada sesuatu yang lain yang sedang terjadi.
Kekuatan gempa bumi tidak mengukur dampak dari lempeng-lempeng (kerak) Bumi. Di sini sudah jelas bahwa Lempeng Indo-Australia terjungkit dan menukik ke bawah Nepal, dengan demikian menekan turun di Lempeng Sunda dimana lempeng (Indo-Australia) menukik ke bawah lengkungan Sumatera dan Jawa.
Dengan demikian ini berdampak berupa miringnya Lempeng Sunda yang kemudian memungkinkan Lempeng Filipina (yang sedang melipat dan terjungkit ke atas di bagian Pasifiknya) untuk miring/terjungkit, sehingga, dengan demikian, memungkinkan Lempeng Pasifik mengompresi.
Tak ada satupun dari pergerakan ini yang diukur dalam skala Magnitude. Gempa bumi di Nepal berdampak pada batuan kokoh, dan dengan demikian menyebut kekuatan gempanya cuma 7,9 patut dipertanyakan kalau dipercaya begitu saja.  
Nepal Quake: Part of India Slid about 1 Foot to 10 Feet Northwards, April 28, 2015 http://economictimes.indiatimes.com/news/science/nepal-quake-part-of-india-slid A part of India slid about one foot to 10 feet northwards and underneath Nepal in a matter of seconds during the devastating 7.9-magnitude earthquake. Saturday's slip took place over an area about 1,000 to 2,000 square miles over a zone spanning the cities of Kathmandu and Pokhara in one direction, and almost the entire Himalaya mountain width in the other.

Mount Everest Shrank As Nepal Quake Lifted Kathmandu, May 1, 2015 http://www.demanjo.com/news/science/1465261/mt--everest-shrank A broad swath of ground near Kathmandu lifted vertically, by about 3 feet (1 meter), which could explain why damage in the city was so severe. An area of 75 miles by 30 miles near Kathmandu was displaced vertically by a full meter.
[Gunung Calbuco Meletus, 22 April 2015]
Contoh lain dari lempeng-lempeng yang bertabrakan terjadi pada 22 April 2015 ketika gunung Calbuco di Chile bagian selatan tiba-tiba  meletus. Kejadian ini tertangkap oleh seorang pendaki yang takjub lalu memotret gunung itu ketika pertama kali meletus.
Calbuco sebetulnya tidak masuk daftar pantauan, dan tidak memberi tanda-tanda peringatan apapun tentang erupsi yang pending.
Perhatikan letak Calbuco: tepat dimana Lempeng Nazca menghujamkan sudut bagian selatannya ke dalam Lempeng Amerika Selatan. Selama penggulingan Amerika Selatan, bagian puncak dari Amerika Selatan miring ke kiri, menyebabkan Lempeng-Lempeng Cocos dan Nazca ditekan ke bawah dan menekan tulang belakang Peg. Andes. 
Sudah tampak nyata, penggulingan Amerika Selatan telah mengambil sebuah langkah pada 22 April 2015.

Hiker gets the Shock of his Life when the Volcano he is Filming Erupts http://www.dailymail.co.uk/news/article-3054933/The-moment-hiker-gets-shock A hiker exploring Chile's natural wonders got the shock of his life on when a volcano erupted before his eyes. The Volcano has been dormant since 1972 and neither scientists nor government officials predicted the eruption.

Calbuco Volcano Eruption in Chile forces Evacuation of 4,000 People from Region April 22, 2015 http://www.cbc.ca/news/world/calbuco-volcano-eruption-in-chile Volcano Calbuco in southern Chile erupted for the first time in more than four decades, sending a thick plume of ash and smoke several kilometres into the sky. As night fell, about 4,000 people had so far moved out of the area, an evacuation radius of 20 kilometres had been established and classes were canceled in surrounding towns.
[Daratan Baru di Jepang]
Kalau lempeng Pasifik bagian selatan sedang memampat selama penggulingan Amerika Selatan, maka Pasifik utara juga menunjukkan dirinya dalam gencetan di minggu yang sama ketikaerupsi Calbuco pada 22 April dan gempa Nepal pada 25 April.
Pada 24 April 2015, sebuah daratan baru muncul dari dalam laut di sepanjang utara pulau Hokkaido di Jepang. Ini kemungkinan sekali merupakan akibat dari Lempeng Pasifik yang terdorong ke bawah Jepang, tapi juga efek segera dari sebuah longsor di sepanjang pantai yang mendorong dari dasar laut sehingga naik. Tetapi hasil utamanya adalah tekanan tanpa henti pada lempeng Pasifik yang mendorong diri ke bawah Jepang.    
Locals Baffled by Expanded Coastline in Eastern Hokkaido, April 24, 2015 http://ajw.asahi.com/article/behind_news/social_affairs/ The unexplained mass measures roughly 300 meters to 500 meters long, 30 meters wide and rises 10 to 15 meters above sea level. A local woman who was harvesting seaweed along the shoreline on the morning of April 24 noticed the area seemed to be slightly more elevated than the last time she was there. When she finished her task, the area had risen even further, exceeding her height. Marine organisms such as seaweed and sea urchins are attached to rocks on the land mass, suggesting it rose out of the ocean.